Syarat Demokrat Dukung Prabowo Capres Harus Singkirkan PKS dan PAN

Prabowo Subianto mendapat suntikan tambahan partai politik dalam koalisi pendukungnya sebagai capres di Pilpres 2019. Yakni dari Partai Demokrat. Dukungan itu disuarakan DPD Partai Demokrat Provinsi DKI Jakarta yang memutuskan…

Read more »

Kepala Daerah yang Ingin Jadi Capres Harus Izin ke Presiden

Jelang dibukanya pendaftaran calon presiden oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), sejumlah nama mulai mencuat termasuk dari kalangan kepala daerah. Namun, kepala daerah ternyata tidak bisa langsung menjadi calon presiden atau…

Read more »

Dua Kader PKS Masuk kandidat Cawapres Prabowo, Koalisi dapatkan Titik Temu

Calon wakil presiden yang akan mendampingi Prabowo Subianto terus mengerucut. Dua nama kader PKS yakni Mantan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan dan Ketua Majelis Syuro PKS Salim Segaf al Jufri…

Read more »

HNW: Solidaritas Ulama Muda Jokowi Tampang Ulamanya Nggak Kelihatan

Video menyorot para peserta Solidaritas Ulama Muda Jokowi (Samawi) yang baru saja mendukung Presiden Joko Widodo lanjut dua periode ramai dibahas di media sosial. Wakil Ketua Majelis Syuro PKS Hidayat…

Read more »

PDIP Tantang Gerakan #2019GantiPresiden Dengan Hal Ini

PDI Perjuangan terang-terangan melontarkan tantangan kepada pemilik tagar #2019GantiPresiden. Tantanganannya adalah, menunjukkan sosok yang diusung menggantikan Joko Widodo (Jokowi) dalam Pilpres 2019 mendatang. Tantangan itu sendiri dilontarkan Wakil Sekjen DPP…

Read more »

Mencuat Isu Anis Matta Akan Bentuk Partai ABI

Tak kunjung mendapatkan kepastian tiket maju di Pilpres 2019, muncul wacana mantan Presiden PKS Anis Matta akan membentuk partai baru. Gelagat Anis untuk berpisah dengan PKS semakin kentara ketika konsolidasinya…

Read more »

Dukung Jokowi, Warga NTB Gak Simpatik Lagi Kepada TGB

Pernyataan Gubernur NTB, Tuan Guru Bajang (TGB) Muhammad Zainul Majdi yang mendukung Jokowi dua periode membuat pendukungnya kecewa, terutama masyarakat muslim di NTB. “Bagi saya, inilah yang dikhawatirkan, kalau terjebak…

Read more »

Spanduk Gatot-Anies Bertebaran Di Jakarta

Puluhan spanduk bergambar Gatot Nurmantyo-Anies Baswedan terpasang di Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) yang ada di beberapa titik wilayah DKI Jakarta. Pantau redaksi, spanduk yang mengatasnamakan masyarakat madani untuk Indonesia itu…

Read more »

PKS Menilai Anies Penuhi Syarat Untuk Kalahkan Jokowi

Calon penantang Jokowi semakin mengerucut. Satu nama capres yang disebut koalisi PKS, PAN, dan Demokrat adalah Anies Baswedan yang juga gubernur DKI Jakarta. Tak sembarang pilih, Anies dinilai bisa melawan…

Read more »

Coba Tandingi Koalisi Umat, Demokrat Ingin Bentuk Koalisi Kerakyatan di Pilpres 2019

Kepala Divisi Advokasi dan Bantuan Hukum Partai Demokrat (PD) Ferdinand Hutahaean mengungkapkan partainya akan membuat koalisi kerakyatan atau nusantara. Kabar ini sekaligus mengonfirmasi bahwa Partai Demokrat serius memunculkan poros baru…

Read more »

CATAT! Ini Hasil Pertemuan Prabowo, Amien Rais dan HRS di Mekkah

Pertemuan antara Prabowo Subianto, Amien Rais, dan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Syihab menjadi salah satu perbincangan menarik di tanah air. Para tokoh bangsa ini bertemu di…

Read more »

Kemungkinan Besar Koalisi Jokowi untuk Pilpres 2019 Bisa Pecah! Ini Faktornya

Perpecahan koalisi partai politik untuk Pilpres 2019 sangat mungkin terjadi jelang pendaftaran capres-cawapres pada Agustus 2018 mendatang. Pasalnya, kendati sejumlah parpol sudah mendeklarasikan dukungannya, hal itu bisa berubah. Karena itu,…

Read more »

Gelombang Hestek #2019GantiPresiden dan TKA Bisa Benamkan Jokowi di Pilpres 2019

Peneliti Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA, Adjie Alfaraby mengatakan, setidaknya ada lima isu yang bisa mempengaruhi kekalahan Jokowi di Pilpres 2019. Hal itu berdasarkan hasil survei LSI yang dilakukan…

Read more »

Terlalu PEDE, Cak Imin: Prabowo Bisa Menang Pilpres Jika Saya Cawapres

Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin percaya diri bisa memenangkan Joko Widodo (Jokowi) di Pilpres 2019. Namun tidak hanya itu, dia juga yakin Prabowo Subianto bisa menang di…

Read more »

Sindir Jokowi, Alumni UI Rakyat Butuh Kerja Nyata Yang Bisa Dirasakan, Bukan Pencitraan!

Presiden Jokowi harus fokus menyelesaikan tugas-tugasnya meningkatkan kesejahteraan rakyat, menciptakan lapangan pekerjaan dan menegakan hukum. Bukan sebaliknya, lebih mengutamakan kegiatan politik agar kembali terpilih di Pilpres tahun 2019 mendatang. “Jokowi…

Read more »

Ustadz YM Beri Sinyal Siap Nyapres

Ratusan jamaah tabligh akbar di Kecamatan Cikampek, Kabupaten Karawang, dibuat kaget dengan pernyataan Ustaz Yusuf Mansur. Pasalnya, pendiri Paytren itu menyatakan akan meramaikan pilpres 2019 mendatang. Pernyataan tersebut sontak mendapat…

Read more »

Untuk Hindari Konflik Sosial Terjadi, DPD Minta KPU Pastikan Data Pemilih

Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, Prof. Dr. Ir. Hj. Darmayanti Lubis, meminta kepada seluruh anggota DPD RI untuk lebih serius memberikan perhatian terhadap dinamika dan gejolak sosial yang…

Read more »

Jual Mahal, Demokrat Mau Koalisi Sama Gerindra Asal Prabowo Enggak Nyapres

Partai Demokrat masih membuka pintu koalisi dengan partai politik lain di pemilihan presiden (Pilpres) 2019 mendatang. Termasuk dengan Partai Gerindra yang saat ini dikomandoi Prabowo Subianto. Kepala Divisi Advokasi dan…

Read more »

Nekat Nyapres tuk Pilpres 2019, Pengusaha Ini Janjikan Seluruh Rakyat Umrah Gratis

Pengusaha Sam Aliano yang merupakan warga naturalisasi asal Turki itu mendadak menjadi pembicaraan kalangan netizen karena menyatakan siap sebagai Calon Presiden di Pilpres 2019. Namanya viral lantaran, Sam yang menyandang…

Read more »

Survei Resmi Median: Mayoritas Rakyat Tak Ingin Jokowi Jadi Presiden Lagi

Presiden Joko Widodo menempati urutan pertama dengan perolehan elektabilitas sebesar 3,6 persen mengungguli Prabowo Subianto yang hanya mendapat 20,4 persen dari hasil riset yang dilakukan lembaga survei Media Nasional (Median)….

Read more »